-
Tips Cerdas Berkendara Hemat dengan Eco Driving
Tips Cerdas Berkendara Hemat dengan Eco Driving. Setiap kali rumor harga bahan bakar kendaraan akan melonjak, masyarakat Indonesia berbondong-bondong ngantri di Pom Bensin. Kalau nggak gitu, tau-tau harga sayur di pasar udah meroket aja, padahal Pemerintah belum menurunkan kebijakan kenaikan harga. Iya, apa iya? Kalau saya sih, iya. Gimana lagi wong tangki kendaraan sudah menyusut? Hehe.. Makanya, punya bahan bakar itu dihemat! Soal hemat menghemat, pastilah semua orang sudah melakukan. Saya pun kadang sengaja mengurangi keluar rumah demi mengirit bensin. Biasanya kepentingan-kepentingan di luar rumah saya tumpuk dulu jadi satu, bikin list di kertas, dan ketika sudah merasa perlu, baru dikerjakan. Misalnya, Hari Jumat ada janji sama teman di Royal…