-
Konferensi Ayah Bunda Platinum 2017 Surabaya, Yuk, Siapkan Kecerdasan Multitalenta Si Kecil Sejak Dini!
“Mama saiki (sekarang) lapo?” “Ma, Ayahku sekarang libur” “Aku wes maem (makan), Ma. Maem ambek (sama) telur, Ma” “Aku arep (mau) berangkat sekolah, Ma” “Ma, aku gak oleh (boleh) baca sama Bu Ana di kelas. Jare Bu Ana aku wes (sudah) pinter baca. Bu Ana gak adil, yo, Ma” Setiap hari laporan-laporan seperti ini yang saya kangen dari seorang anak berusia 5,2 tahun bernama Titha. Melalui aplikasi chatting, setiap hari ada saja sapaannya masuk ke HP saya. Bikin gemes bacanya! Percakapan saya dengan Titha sudah berlangsung setahun. Artinya, diusia 4 tahun, Titha sudah bisa menulis dan membaca. Dan, yah.. ini semua atas bantuan gadget. Dibalik keburukan gadget, masih ada sisi…