-
Dhani jadi juri Indonesian Idol lagi
Audisi Indonesian Idol ada lagi.. Beda dengan tahun kemarin juri tahun ini bukan lagi Agnes Monica dan Rossa tapi Titi DJ dan Tantri Kotak. Juri lainnya masih sama, Anang dan Ahmad Dhani. Untuk Anang jangan ditanya lah ya, sejak awal Indonesian Idol Anang sudah jadi juri utamanya. Tapi keberadaan Ahmad Dhani itu lho yang bikin acara ini jadi agak berbeda. Sejak didaulatnya Dhani menjadi juri, suasananya jadi semarak. Menurut saya lho ya..ini menurut saya.. sejak dijuri oleh Dhani, acara Indonesian Idol sudah gak terlihat sangar lagi. memang sih kadang-kadang ucapan Dhani itu kasar, tapi gimana ya.. emang begitu sih adanya dan menurut saya ucapan Dhani itu membangun. Dibandingkan dengan juri-juri…
-
Ke Jakarta gratis bersama Daihatsu
Minggu lalu saya dari Jakarta. 2 hari sih, cuma. Tapi begitu spesial buat saya. Sebab saya perginya gratisan. Sama sekali gak ngeluarin duit sepeserpun! Iya, beneran gratis. Tanpa syarat dan ketentuan berlaku! Kok bisa? Ya bisa dong, blogger gitu loh 😀 Makin istimewa lagi semenjak dari berangkat sampai di Jakarta saya diperlakukan seperti orang penting. Kapan lagi bisa begini, kalau nggak jadi blogger gak mungkin bisa begini hihi *minta dijitak* Percaya nggak *kalau percaya anggap kalimat ini nggak penting* saya ke Jakartanya naik pesawat lho. Maskapainya keren lagi, pke Garuda boo.. hmm.. oke kayaknya saya terlalu lebai nulisnya. Tapi gimana ya.. saya pengennya begitu sih. Pengen membuktikan kepada khalayak bahwa…
-
Resensi buku: Menciptakan Keajaiban Finansial
Judul: Menciptakan Keajaiban Finansial Penulis: Innuri Sulamono Penerbit: Indah Setya Malang Tahun Terbit: Cetakan 1, Maret 2013 ISBN: 978-602-17304-1-6 Jumlah halaman: 237 halaman Ukuran Buku: 12 x 18 cm Harga: Rp. 50.000 Persoalan finansial merupakan persoalan kompleks yang dialami semua umat di muka bumi ini. Bisa dibilang finansial ini sudah menjadi persoalan utama dalam menjalani kehidupan. Bak roda berputar kadang diatas kadang di bawah. Sering ditemui sikap sawang sinawang. Menganggap orang lain selalu berada dalam kesuksesan dengan gelimangan harta benda. Tapi kita tidak tau bahwa sebenarnya di balik kesuksesan itu semua terdapat unsur-unsur yang menyelimuti kemewahan itu sendiri. Entah itu hasil usaha, rejeki atau bahkan ujian. Seperti yang ditulis Innuri…
-
Joglo Abang bergoyang #BN2013
Ada macam-macam ekspresi blogger pada kopdar Blogger Nusantara 2013. Salah satunya ekspresi Blogger Om-om satu ini. Lihatlah betapa enjoynya Om NH ketika bergoyang, Aselolee icik-cicik ehem.. Ekspresi ini dijepret suami saya saat semua blogger naik ke panggung untuk berjoget bersama, namun entah mengapa Om NH lebih memilih joget dibawah panggung 😀
-
Proyek Monumental 2014: Optimalisasi Blog
Gak terasa sudah tanggal 5 Desember aja.. itu berarti gak sampai sebulan sudah ganti tahun dong ya.. Dan baru nyadar juga kalau lomba blog Proyek Monumental Tahun 2014 yang digelar Pakde Cholik di Blogcamp akan segera berakhir #huft, mulai mengerahkan aji-aji de power oh kefefet# 😀 Jika ditanya apa proyek saya di tahun 2014, dengan mantap akan saya katakan bahwa saya ingin mengoptimalisasi blog! Kedengarannya cemen banget ya. Tapi begitulah memang harapan saya ditahun depan. Walau sebetulnya kalau dipikir-pikir lagi, sebagai seorang blogger yang sudah ngalor ngidul ngetan ngulon (baca: malang melintang) yang bulan Januari nanti menginjak tahun ke 4, mengoptimalkan blog adalah kewajiban yang harus dijalani sejak awal. Namun…