Kuliner

Afternoon Tea Dilmah di Surabaya; 360 Vintage Kitchen

Afternoon Tea Dilmah di Surabaya beberapa hari lalu hadir di 360 Vintage Kitchen kawasan Bandar Jakarta. Cafe dan Restaurant terletak di jalan HR. Muhammad 360 menjadi agenda kedua even Dilmah Real High Tea Challenge Cafe & Restaurant pertama di Indonesia.

SAM_3222

Konsep interior 360 Vintage Kitchen sangat menarik. Perabotan meja dan kursi nya terbuat dari kayu dengan pajangan foto-foto kota Surabaya Tempo Doeloe. Tempat ini nyaman sebagai ajang berkumpul bersama teman dan saudara sore hari sekaligus melakukan ritual Afternoon Tea Dilmah di Surabaya. Di 360 Vintage Kitchen ada booth foto juga, lho.. yang suka narsis, tempat ini pasti cocok.

SAM_3065

Seperti yang kita tau jenis-jenis Dilmah Tea bermacam-macam, aroma dan rasa kaya warna menjadikan kegiatan afternoon Tea Dilmah di Surabaya menjadi penuh semangat.
Jam 14.00 Afternoon Tea Dilmah di Surabaya di 360 Vintage Kitchen di mulai. Saat masih prepare segala macam, saya meluangkan waktu untuk foto Restaurant ini.

SAM_3127

SAM_3113

SAM_3084

Ada 2 macam menu yang disajikan, yakni Traditional Menu dan Luxury Vintage.

Traditional Menu Afternoon Tea Dilmah di Surabaya

Untuk Traditional Menu, Faizal, barista 360 Vintage Kitchen bekolaborasi dengan Stevani menyuguhkan beverages Sou Purut Umep menggunakan Dilmah Lapsang Souchong Tea.

SAM_3131

Sou Purut Umep berupa teh yang di campur dengan rempah-rempah asli Indonesia. Pemanisnya menggunakan gula putih, gula merah, dan syrup monin. Untuk rasa asamnya menggunakan asam jawa.

SAM_3142

SAM_3093

Pairingnya, Stevani menyuguhkan Pelangi di Atas Rangin, yaitu jajanan tradisional menggunakan Dilmah Fragrant Jasmine Green Tea. Uniknya rangin ini tampilannya warna-warni seperti pelangi.

SAM_3097

Ada juga Tiklep, yaitu Klepon dari Dilmah Italian Almond Tea.

SAM_3109

Luxury Vintage

Beverages nya menghadirkan Mocktail Sixth Sides of Grey dari Dilmah Earl Grey Tea yang di pairing dengan Pep Chewy dari Peppermint Tea Leaves.

SAM_3103

SAM_3111

Hidangan lainnya ada Lap Lop Inpie dari Dilmah Lapsang Souchong Tea.
SAM_3100

Hidangan Afternoon Tea Dilmah di 360 Vintage Kitchen Surabaya yang ke 3 adalah Sixth Sides of Grey Barrel dari Earl Grey Tea di pairing dengan Cookies handmade BBC menggunakan Dilmah Brilliant Breakfast Tea.

SAM_3201

SAM_3213

Paduan menu traditional timur dan barat 360 Vintage Kitchen cocok sebagai hidangan Afternoon Tea Dilmah di Surabaya. Sambil menunggu kepadatan lalu lintas jalan HR. Muhammad lengang, teman-teman dapat menghabiskan waktu bersantai penuh kualitas bersama teman-teman.

SAM_3166

Nah, kapan kalian mau ngajak aku gabung afternoon Tea Dilmah di Surabaya? Kalau jadi kabar-kabar, yaaa.. 😀 😀 Sementara saya kasih menu high tea- nya dulu, deeh.. hihi

SAM_3094

7 Comments

Leave a Reply to Blog Elbaihaki Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *